20 Juli 2010

Mengembalikan Pin To Taskbar di Windows 7

Mengembalikan Pin To Taskbar di Windows 7

Ada teman yang datang ke aku di mau nanya mengapa windows 7 ku kok gak bisa pin to taskbar, ternyata penyebabnya adalah karena tanda panah pada shorcut telah dihilangkan. mungkin ada teman yang otak-atek registrinya.
Akhirnya setelah nanya mbah, untuk mengatasinya kita tinggal menambahkan kembali registry yang di hapus tadi. Adapun Registry yang ditambah adalah

1. [HKEY_CLASSES_ROOT\lnkfile]

2. [HKEY_CLASSES_ROOT\InternetShortcut]

3. [HKEY_CLASSES_ROOT\piffile]

4. [HKEY_CLASSES_ROOT\WSHFile]

5. [HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Shell Icons]

untuk penambahan no 1-4 tambahkan String Value IsShortcut. Sedangkan untuk no 5 tambahkan 29 dan nilainya -

untuk lebih mudahnya silahkan download file berikut ini dan tinggal doble klik aja.... Hehehe.....
Share This

3 komentar:

rikoy mengatakan...

makasih kang sangat membantu sekali..

Unknown mengatakan...

nitip link thon..
gak pengen iku bisnis online a ?? nyoba2..
aku mau ikut tapi kok daftarnya susah di negara sini :D
jadi batal dah

Hasan Sulthoni mengatakan...

@rikoy: Sama2 kang... Makasih Udah berkunjung...
@Yak Ad: ku yo Nyoba Yo gurung berhasil-berhasil...

Pengikut

Designed By Blogger Templates